Back

Sambutan Rektor

“Saya Prof. Dr. Sunda Ariana, M.Pd., M.M. selaku Rektor Universitas Bina Darma menyampaikan ucapan selamat datang kepada seluruh civitas akademika dan menekankan komitmen universitas dalam memberikan pendidikan berkualitas, mengembangkan potensi mahasiswa, dan membangun karakter yang tangguh. Universitas Bina Darma berupaya terus berkembang dan berinovasi untuk menciptakan lingkungan belajar yang inspiratif, mendukung pengembangan soft skills, dan mempersiapkan lulusan yang kompeten secara profesional serta memiliki integritas sosial. Seluruh civitas akademika diundang untuk bersama-sama berkontribusi dalam membangun atmosfer akademik yang dinamis dan harmonis, dengan harapan agar Allah senantiasa memberikan petunjuk dan kesuksesan dalam perjalanan pendidikan universitas.”

Daftarkan Diri Anda Menjadi Mahasiswa Cerdas, Kreatif, Profesional,

FIND US FOR QUALITY

mahasiswa-t

Berita

WhatsApp Image 2025-01-21 at 13.08.36
SIAP MELAJU MENUJU UNGGUL ! UNIVERSITAS BINA DARMA GELAR PELATIHAN DAN PENDAMPINGAN DOSEN DAN KARYAWAN UNIVERSITAS BINA DARMA HARI KEDUA
Palembang, 21 Januari 2025 – Pelatihan dan pendampingan dosen serta karyawan Universitas Bina Darma memasuki hari kedua dengan agenda yang semakin mendalam dan strategis. Dengan...
WhatsApp Image 2025-01-21 at 15.22.18
GEMURUH SEMANGAT: HIMPUNAN MAHASISWA AKUNTANSI UNIVERSITAS BINA DARMA RAYAKAN DIES NATALIS KE-19 DENGAN MERIAH
Palembang – Himpunan Mahasiswa Akuntansi (HMA) sukses menggelar perayaan Dies Natalis ke-19 di Hotel Santika Radial pada Sabtu yang lalu. Acara ini dibuka dan dimeriahkan...
WhatsApp Image 2025-01-21 at 12.14.43
TERUS BERINOVASI! UNIVERSITAS BINA DARMA SUKSES MENGGELAR PELATIHAN DAN PENDAMPINGAN UNTUK DOSEN DAN KARYAWAN UNIVERSITAS BINA DARMA.
Palembang, 20 Januari 2025 – Universitas Bina Darma kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia melalui penyelenggaraan pelatihan dan pendampingan dengan tema “Power...

Agenda

Upcoming Events

Instagram

language