Palembang – Universitas Bina Darma (UBD) sukses menyelenggarakan Webinar Nasional 2024 Series #10 dengan topik “Computational Thinking” pada hari Jumat, 25 Oktober 2024, dari pukul 09.30 hingga 11.30 WIB. Acara ini diorganisir oleh Pusat Penelitian Inovasi TIK, Smart Systems & …
Palembang – Program Studi Psikologi dan Himpunan Mahasiswa Psikologi Universitas Bina Darma sukses menyelenggarakan Seminar Internasional dan Diskusi Panel pada hari Jumat, 25 Oktober 2024, di Aula Prof. Ir. H. Bochari Rachman, M.Sc, Lantai 6. Kegiatan ini merupakan bagian dari …
Palembang – Grand Final Duta Generasi Digital 2024 yang diadakan di OPI Mall pada tanggal 23 Oktober 2024 menghadirkan suasana yang penuh semangat dan antusiasme. Salah satu peserta, Masayu Siti Fatimah dari Program Studi Manajemen Informatika Mahasiswa Semester 5 Fakultas …
Palembang – Dalam acara pemilihan Duta Digital Generasi Digital Intelektual 2024 yang berlangsung di OPI Mall pada tanggal 23 Oktober 2024, Suci Prestika, mahasiswa Ilmu Komunikasi Semester 5 Fakultas Sosial Humaniora Universitas Bina Darma, berhasil meraih gelar Juara 1. Dengan …
Universitas Bina Darma (UBD) berhasil meraih juara 3 dalam ajang Turnamen Basket Piala Pangdam II/Sriwijaya yang diadakan dalam rangka memperingati HUT Ke-79 TNI pada tahun 2024. Turnamen ini dimulai pada tanggal 21 September 2024 dengan babak penyisihan, diikuti oleh sejumlah …
Rabu, 23 Oktober 2024, Universitas Bina Darma Palembang menjadi tuan rumah bagi sosialisasi Rencana Strategis (Renstra) Fakultas Sosial Humaniora dan peninjauan kurikulum. Acara ini berlangsung di Ruang Smart Class Gedung Prof. Bochari Rachman 1 Universitas Bina Darma dan dihadiri oleh …
Palembang, 22 Oktober 2024– Fakultas Vokasi Universitas Bina Darma mengadakan acara Yudisium di Aula Prof. Bochari 1 pada hari Selasa, 22 Agustus 2024. Acara ini dihadiri oleh para mahasiswa dari berbagai program studi, termasuk Program Diploma III dan Diploma IV …
Palembang, 21 Oktober 2024 – Universitas Bina Darma semakin mengukuhkan diri dalam upaya berkelanjutan memenuhi kebutuhan masyarakat akan pendidikan berkualitas internasional. Salah satu langkah nyata dalam mencapai visi tersebut ditunjukkan melalui partisipasi dosen Teknik Informatika Universitas Bina Darma, Zaid Amin, …
Civitas Academica Universitas Bina Darma mengucapkan: SELAMAT & SUKSESAtas dilantiknya: Pabowo Subianto sebagai Presiden Republik Indonesia & Gibran Rakabuming Raka sebagai Wakil Presiden Republik IndonesiaPERIODE TAHUN 2024-202🇲🇨 “Semoga Sukses dan Lancar Dalam Mengemban Amanahnya Meraih Indonesia Emas Untuk Indonesia Maju”
Civitas Academica Universitas Bina Darma mengucapkan: TERIMA KASIH Kepada:Ir. H. Joko Widodo & Prof. Dr. K. H. Ma’Aruf AminPRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA PERIODE TAHUN 2019-2024 “Terimakasih atas Pengabdiannya Mengantarkan Generasi Emas untuk Meraih Indonesia Maju” MERDEKA