Palembang — Mahasiswa Fakultas Sosial Humaniora Universitas Bina Darma telah menorehkan prestasi gemilang dengan berpartisipasi dalam program International Student Mobility yang diselenggarakan di Universitas Pendidikan Sultan Idris, Malaysia. Acara bertajuk “Dwi Sutera: Jalinan Budaya Antarabangsa” ini berlangsung dari tanggal 20 …
Pada Selasa, 29 April 2025, RRI Palembang menyelenggarakan Program Dialog Tanggap Bencana dengan tema “Melestarikan Fungsi Sungai dan Hutan untuk Mencegah Banjir.” Acara ini diadakan dari pukul 10.00 hingga 11.00 WIB di Hutan Kita Institute (HaKI), berlokasi di Jl. Tanjung …
Palembang – Dengan membanggakan, mahasiswa Program Studi Pendidikan Olahraga Universitas Bina Darma, Siti Rahma Pertiwi, berhasil meraih juara 2 dalam kategori Senior Putri kelas 57 kg di Kejuaraan Nasional Yongmoodo 2025 yang berlangsung di Jakarta. Kejuaraan ini diikuti oleh 281 …
Palembang, 26 April 2025 — Perpustakaan Universitas Bina Darma berhasil menyelenggarakan Workshop Bebas Pustaka pada Sabtu, 26 April 2025, yang diadakan di Mini Teater Perpustakaan Universitas Bina Darma Kampus Utama. Kegiatan ini dihadiri oleh mahasiswa tingkat akhir, staf perpustakaan, dan …
Palembang – Di tengah dinamika kehidupan kampus yang penuh kesibukan, ada satu tempat yang selalu menawarkan ketenangan dan wawasan baru bagi mahasiswa Universitas Bina Darma. Pojok Baca, begitu mereka menyebutnya. Lebih dari sekadar rak buku, tempat ini adalah sumber inspirasi …
Palembang, 24 April 2025 — Universitas Bina Darma menyelenggarakan workshop seri bertajuk “Mastering Remote Work: Skills, Strategies, and Success” di Aula Prof. Bochari Rachman 1, Kampus Utama Universitas Bina Darma, pada Kamis, 24 April 2025. Acara yang berlangsung pukul 08.00–16.00 …
Palembang, 23 April 2025 – Universitas Bina Darma (UBD) dengan bangga mengadakan acara pelantikan pengurus baru Organisasi Mahasiswa (Ormawa) untuk periode 2025-2026. Acara tersebut berlangsung di Aula Kampus Utama Universitas Bina Darma,dihadiri oleh berbagai pihak yang berperan penting dalam pengembangan …
Civitas Academica Universitas Bina Darma mengucapkan: Selamat Ulang Tahun kepada Bapak Ade Kemala Jaya, S.E., M.Acc., Ak., CAWakil Rektor Bidang Keuangan dan Umum✨💐💐 Semoga diberikan keberkahan, makin sukses dan doa yang terbaik💐
Palembang, 21 April 2025 — Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Universitas Bina Darma (UBD). Berdasarkan Keputusan Lembaga Akreditasi Mandiri Informatika dan Komputer (LAM INFOKOM) Nomor: 001/SK/LAM-INFOKOM/Ak/S/III/2025, Program Studi Sistem Informasi pada Program Sarjana Universitas Bina Darma, Kota Palembang berhasil meraih …
Segenap Civitas Academica Universitas Bina Darma mengucapkan: SELAMAT & SUKSES Kepada:Program Studi Sistem Informasi (S1) Fakultas Sains Teknologi yang berhasil meraih Akreditasi UNGGUL berdasarkan KEPUTUSAN LAM-INFOKOM Nomor:001/SK/LAM-INFOKOM/Ak/S/III/2025 Pada Tanggal 13 Maret 2025✨✨ Sekali lagi Selamat kepada Program Studi Sistem Informasi …