Selasa, 27 Desember 2023, Rektor Universitas Bina Darma resmi membuka pojok statistik yang di adakan di Gedung Prof. Boch. Rachman 3 Universitas Bina Darma. Acara tersebut berlangsung secara meriah dan di hadiri oleh para tamu undangan.
Dosen Prodi Manajemen Informatika Fakultas Vokasi Universitas Bina Darma yaitu Muhammad Sobri, M.Kom., Ph.D. berhasil berkolaborasi menulis buku bersama dengan Felo Penyelidik Institut İnformatik Visual Universiti Kebangsaan Malaysia yaitu Mohamad Taha Ijab, Ph.D., buku tersebut telah diterbitkan oleh Penerbit UKM, Malaysia.
Grand Final Bujang Gadis Kampus Universitas Bina Darma (BGK UBD) 2023, yang merupakan Puncak Pemilihan BGK UBD 2023 sukses diselenggarakan pada 23 Desember 2023 di Aula Prof. Ir. H. Bochari Rachman, M.Sc. Universitas Bina Darma. “Proses Pemilihan BGK UBD 2023 …
Selasa, 19 Desember 2023. Universitas Bina Darma dan INTI International University, Malaysia melakukan MOU, salah satunya adalah melakukan penelitian bersama. Dalam kesempatan ini hadir perwakilan dari seluruh research grup Universitas Bina Darma dan juga dosen-dosen dari Fakultas Sains Teknologi membahas mengenai Matching Grant Penelitian.
Universitas Bina Darma menyelenggarakan Grand Final Bujang Gadis Kampus Universitas Bina Darma (BGK UBD) 2023 di Aula Prof. Ir. Bochari Rachman, M.Sc. Lantai 6 Gedung Prof. Bochari Rachman 1 Universitas Bina Darma pada tanggal 23 Desember 2023 mendatang. “Pemilihan Bujang …
Selasa, 19 Desember 2023. Universitas Bina Darma dan INTI International University, Malaysia melakukan sharing session international matching grant, salah satunya adalah melakukan penelitian bersama. Dalam kesempatan ini hadir perwakilan dari seluruh research groups Universitas Bina Darma dan juga dosen-dosen dari Fakultas Sains Teknologi membahas mengenai Matching Grant Penelitian.
Rabu, 6 Desember 2023, Universitas Bina Darma mendapat kunjungan dari Tim Univesitas Pendidikan Indonesia(UPI). Kunjungan ini diadakan guna untuk memperkenalkan adanya program Doktor Ilmu Manajemen kepada program studi Manajemen Universitas Bina Darma.
Hubungan yang baik antara Universitas Bina Darma Indonesia dan Universiti Malaya, Malaysia terus berlanjut sebagai upaya menuju International Standard Universitas Bina Darma . Univesiti Malaya merupakan Universitas no 1 di Malaysia, pada kesempatan ini kerjasama riset kembali diinisiasi oleh pascasarjana …
Selasa, 5 Desember 2023, bertempat di Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi dilaksanakan serah terima pengurus harian Himpunan Sarjana Kesusastraan Indonesia (HISKI) Pusat. Serah ini melibatkan pengurus hiski pusat periode 2019-2023 dengan pengurus Hiski Pusat periode 2023-2027.
Dalam Menyambut Dies Natalis yang ke-30, Universitas Bina Darma mengadakan lomba membuat Video Kreatif yang akan diselenggarakan hingga 28 Desember 2023.