Pembukaan Bina Darma Rector's Trophy (BDRT) 2018
Hari ini, Selasa 18 Desember 2018 Bina Darma Rector’s Trophy (BDRT) 2018 resmi di buka.
Kegiatan ini resmi dibuka oleh Wakil Rektor 1 Universitas Bina Darma yaitu Bapak M. Izman Herdiansyah, S.T., M.M., PhD.
Tujuan diadakan nya BDRT 2018 adalah untuk menjaring generasi baru di bidang Bahasa Inggris yang nantinya akan disiapkan utnuk mengikuti kompetisi Nasional maupun Internasional.
Kegiatan ini akan dilakukan selama 2 hari dari tanggal 18 – 19 Desember 2018.