WEBINAR SERIES SATU SUSTAINABLE URBAN DRAINAGE SYSTEM
Universitas Bina Darma menggelar webinar series satu dengan tema ‘Sustainable Urban Drainage System’ yang berlangsung di Smart Class Kampus Bochari Rachman 1 pada Sabtu, 4 Maret 2023.
Kegiatan ini dihadiri oleh Dr. Edi Surya Negara, M.Kom. selaku Wakil Rektor Bidang Riset, Teknologi Dan Inovasi, Wahyuni Wahab. ST. M. Eng selaku Kaprodi Teknik Sipil.
Narasumber pada kegiatan yakni Maman Noprayamin, S.T., M.T selaku Kepala BBWS Sumatera VIII dan Ketua HATHI Sumsel serta Assoc. Prof. Dato’ Dr. Ir. Achmad Syarifudim, M.Sc, Pu-SDA selaku Ketua Bidang Riset Keairan Teknik Sipil UBD dan Ketua Bidang Penelitian dan Publikasi Ilmiah HATHI Sumsel.* (PR)