Back

MBKM

MBKM (Merdeka Belajar Kampus Merdeka) merupkan program pertukaran mahasiswa selama 1 (satu) semester dari klaster daerah ke klaster daerah lainnya yang memberikan pengalaman kebinekaan dan sistem alih kredit maksimal paling banyak 20 sks.

Berikut Buku panduan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM)

Unduh
Mohon Dibaca Terlebih Dahulu Untuk Panduan MBKM

Pengajaran & Pembelajaran

Universitas Bina Darma menawarkan program pengajaran dan pembelajaran kepada Mahasiswa hingga para Dosen dengan program yang berkualitas

Perpustakaan

Perpustakaan Online Universitas Bina Darma merupakan Sumber Pengetahuan yang Terjangkau untuk Mahasiswa dan Dosen, perpustakaan ini memberikan akses mudah dan cepat ke berbagai sumber daya informasi yang relevan dan mendukung kegiatan akademik bagi mahasiswa, dosen, dan anggota komunitas universitas. 

Untuk informasi lebih lanjut silahkan kunjungi link berikut

language